Tahun Baru Islam 1446 Hijriyah Jatuh Pada Tanggal Berapa?

- 28 Juni 2024, 06:00 WIB
Kumpulan Poster Tahun Baru Islam 2023 1 Muharram 1445 H Gambar Kartun untuk Anak TK dan SD yang Lucu
Kumpulan Poster Tahun Baru Islam 2023 1 Muharram 1445 H Gambar Kartun untuk Anak TK dan SD yang Lucu /Freepik.com

Portal Pati - Memasuki akhir bulan Dzulhijjah, sebentar lagi muslim di seluruh dunia akan merayakan pergantian tahun Hijriah atau Tahun Baru Islam.

Lantas, kapan Tahun Baru Islam 1446 H dilakukan di Indonesia?

Penetapan tanggal Tahun Baru Islam mengacu pada kalender Hijriah yang mengikuti rotasi dan siklus bulan.

Baca Juga: KETAHUI! 4 Macam Puasa Sunnah di Bulan Muharram 'Tahun Baru Islam' 1446 H, Pahala Dilipatgandakan

Berbeda dengan kalender Masehi yang menggunakan siklus matahari.

Seperti diketahui dalam kalender Hijriah, Tahun Baru Islam diperingati setiap tanggal 1 Muharram.

1 Muharram merupakan momen penting dalam sejarah islam karena Tahun Baru Hijriah menjadi peringatan peristiwa hijrahnya Nabi Muhammad SAW dari kota Mekkah ke Madinah pada 622 Masehi, yang menjadi awal mula ditetapkannya 1 Muharram.

Saat itu tahun ke-17 setelah peristiwa hijrah atau 3-4 tahun saat kepemimpinan Khalifah Umar bin Khattab.

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa 1 Muharram 2024 dan Sebelum 1 Muharram 1446 H Puasa Akhir dan Awal Tahun Hijriyah Bulan Suro

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah