Terapkan! ini 7 Tips Bersedekah Agar Istiqomah dan Berkah

- 29 Juni 2024, 20:00 WIB
Ilustrasi - pengertian Shodaqoh dan hukumnya
Ilustrasi - pengertian Shodaqoh dan hukumnya /ahmadi19 /Pixabay

Portal Pati - Terapkan! ini 7 Tips Bersedekah Agar Istiqomah dan Berkah.

Beberapa tips sedekah agar istiqomah, yaitu perkuat niat, buat challenge sedekah, buat budget sedekah bulanan dan lainnya. Simak di sini!

Sedekah secara rutin memang bukan perkara yang mudah. Namun tenang saja, ada beberapa tips bersedekah agar istiqomah yang bisa Sahabat terapkan.

Salah satu tips yang paling mudah adalah memperkuat niat. Sebab, niat dan tekad yang kuat dapat memudahkan Sahabat dalam membentuk kebiasaan.

Baca Juga: Keutamaan Sedekah Yatim di Bulan Muharram, dan Cara Terbaik Sedekah untuk Anak Yatim

Tak hanya itu saja, tips bersedekah agar istiqomah selanjutnya, yaitu jadikan aktivitas sedekah menjadi menyenangkan, salah satu caranya yaitu melalui challenge yang menarik.

Kira-kira, challenge seperti apa yang bisa dilakukan? Yuk, simak penjelasan lebih lanjut tentang tips istiqomah bersedekah di artikel ini!

Tips Bersedekah agar Istiqomah

Semua orang bisa bersedekah, tapi tidak banyak yang bisa melakukannya secara konsisten. Untuk itu, ikuti beberapa tips sedekah agar istiqomah berikut ini:

1. Kuatkan Niat

Istiqamah dalam bersedekah berakar pada niat yang tulus dan ikhlas semata karena Allah SWT, bukan karena pamrih atau pujian manusia. 

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah