Viral Video Geledah Paksa Ponsel Warga saat Razia, Komandan Raimas Backbone Bripka Ambarita Dimutasi

- 19 Oktober 2021, 21:17 WIB
Viral Geledah Paksa Ponsel Warga saat Razia, Komandan Raimas Backbone Bripka Ambarita Dimutasi
Viral Geledah Paksa Ponsel Warga saat Razia, Komandan Raimas Backbone Bripka Ambarita Dimutasi /Tangkapan layar Instagram/@sobat.ambarita//

Portal Pati - Geledah paksa ponsel warga saat razia, Komandan Raimas Backbone Bripka Ambarita dimutasi.

Nama Bripka Ambarita saat ini tengah viral lantaran geledah paksa ponsel milik warga saat melakukan razia.

Vidoe viral media sosial Twitter dan TikTok yang menampilkan Bripka Ambarita memeriksa Ponsel dua pengendara motor secara paksa.

Baca Juga: Kartu ATM BCA Chip Berlaku Desember 2021, Ini Cara Ganti Kartu ATM BCA Non Chip Sebelum di Blokir

Bripka Ambarita bersama anggota lainnya tengah memeriksa ponsel salah seorang warga yang terkena razia patroli malam.

Diketahui video tersebut berasal dari tayangan 86 pada 17 Desember 2019 yang kemudian video itu dibagikan kembali di TikTok dan Twitter.

Atas kejadian tersebut, Bripka Ambarita Komandan Raimas Backbone dimutasi ke Unit Polda Metro Jaya.

Baca Juga: Free Download Link Twibbon Hari Jadi Bojonegoro Ke-344, Pasang dan Gunakan Sebagai Profil di Sosmed Kalian

Dikutip Portal Pati dari kaun Instagram @cangkemecongor, Bripka Ambarita diduga telah melanggar SOP saat melakukan tugas patroli malam.

Kepolisian Daerah Metro Jaya mencopot jabatan Aipda Monang Parlindungan Ambarita dari Banit 51 Unit Dalmas Satuan Sabhara Polres Metro Jakarta Timur.

Hal ini dilakukan setelah buntut dari viral aksi pemeriksaan ponsel warga saat melakukan razia.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x