Geruduk DPRD Kabupaten Pati, Aksi Demo 11 April 2022 di Pati Tolak Kenaikan Harga Minyak, BBM Serta Tarif PPN

- 11 April 2022, 20:21 WIB
Geruduk DPRD Kabupaten Pati, Aksi Demo 11 April 2022 Tolak Kenaikan Harga Minyak dan BBM Serta Tarif PPN
Geruduk DPRD Kabupaten Pati, Aksi Demo 11 April 2022 Tolak Kenaikan Harga Minyak dan BBM Serta Tarif PPN /

Portal Pati - Hari ini aksi demo 11 April 2022 di Pati digelar di depan gedung DPRD Kabupaten Pati.

Sejumlah masa pendemo dari PMII, Seluruh mahasiswa dan BEM Kabupaten Pati memadati jalan depan gedung DPRD.

Demo yang awalnya kondosif sempat memanas. Kelompok pendemo dari Persatuan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) dan petugas keamanan sempat saling dorong.

Baca Juga: Link Cara Daftar Mudik Gratis 2022 Jasa Raharja Resmi Sudah Mulai, Segera Daftar Sebelum Kehabisan Tiket Mudik

Aksi demo 11 April 2022 yang serentak di berbagai wilayah di Indonesia ini merupakan buntut berbagai kebijakan pemerintah yang dinilai tidak memihak rakyat.

Seperti Minyak Goreng yang mahal, Adanya wacana kenaikan BBM Subsidi Pertalite dan Gas LPG 3 Kg, serta Kenaikan Tarif PPN.

Hal itu tentukan berdampak besar bagi kehidupan masyarakat yang mulai menggeliat di masa pandemi.

Baca Juga: Jasa Raharja Gelar Mudik Gratis Lebaran, Bisa Daftar Sekarang? Berikut Persyaratan Resmi nya

"ada tiga tuntutan dalam demo aksi kali ini, diantaranya, menolak kelangkaan minyak dan mengakibatkan harga minyak Mahal, menolak kenaikan subsidi pertalite dan gas LPG, dan menolak kenaikan tarif PPN," ucap Agus Ulin Nuha, Sekretaris Umum PMII Kab. Pati

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah