Cara Setting TP Link dari Laptop dan Smartphone Mudah dan Simple, Tidak Perlu Repot Setting Router Anda!

- 6 Januari 2023, 12:40 WIB
Cara Memblokir Situs Web di Google Chrome melalui Router WiFi.
Cara Memblokir Situs Web di Google Chrome melalui Router WiFi. /Unsplash.com/Compare Fibre

Nantinya, perangkatmu akan tersambung secara otomatis ke jaringan WiFi.

Cara Setting Router TP Link dengan Smartphone

Selain menggunakan computer atau laptop, kamu juga bisa mencoba cara setting router TP Link lewat smartphone, baik iOS dan Android.

Sebelum mengetahui cara setting TP Link, install terlebih dahulu aplikasi Tether di perangkatmu.

Inilah penjelasan soal caranya:

  • Sambungkan smartphone ke jaringan router.
  • Buka aplikasi TP Link Tether.
  • Klik gambar router yang ada di bawah menu “Local Devices”.
  • Masukkan kata sandi baru.
  • Pilih “Internet Connection Type” yang terdapat pada menu “Quick Setup”.
  • Cek kembali apakah informasi yang dimasukkan sudah benar, lalu klik “Save”.
  • Tunggu hingga konfigurasi router selesai.
  • Klik “Finish” untuk menyelesaikan konfigurasi.

Cara Setting Router TP Link sebagai Access Point

Penggunaan mode access point bisa memudahkanmu dalam menyebarkan jaringan baru yang berasal dari modem atau access point utama.

Jika punya router TP Link, kamu bisa memanfaatkannya sebagai access point.

Baca Juga: PENTING BANGET! Inilah 15 Makanan dan Minuman yang Bisa Cegah Kehamilan Bisa Dukung Program KB!

Untuk pengaturannya, ikuti langkah-langkah berikut ini!

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah