Apa Nama Bayi Laki-laki yang Bagus Dalam Islam 2 Kata? Berikut Rekomendasi Nama-nama Bayi Penuh dengan Makna

- 30 Juni 2022, 09:00 WIB
Apa Nama Bayi Laki-laki yang Bagus Dalam Islam 2 Kata? Berikut Rekomendasi Nama-nama Bayi Penuh dengan Makna
Apa Nama Bayi Laki-laki yang Bagus Dalam Islam 2 Kata? Berikut Rekomendasi Nama-nama Bayi Penuh dengan Makna /Pixabay.com/ClaudioSilva

22. Rafisqy Haikal artinya anak laki-laki yang hidup makmur dan selalu melakukan banyak kebaikan
Rafisqy: kesempurnaan, kebaikan
Haikal: dasar yang besar dan subur

23. Rafisqy Rahman artinya bayi laki-laki yang penuh rasa simpati dan banyak menebarkan kebaikan pada orang lain
Rafisqy: kesempurnaan, kebaikan
Rahman: penuh belas kasih

24. Rafqi Aulian artinya laki-laki yang lemah lembut dan penuh semangat
Rafqi: lembut, bersahabat
Aulian: (bentuk lain dari aulia) pemimpin, semangat, malaikat, teman

25. Raihan Najwan artinya seorang anak yang diberkahi banyak kemenangan
Raihan: Wangi
Najwan: Kemenangan

Demikianlah beberapa nama bayi laki-laki Islam dengan 2 kata yang memiliki makna baik dan sholeh.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah