8 Khasiat Lidah Buaya Untuk Kesehatan Tubuh, Tidak Hanya Untuk Rambut, Bahkan Bisa Menghilangkan Stretch Mark

- 31 Juli 2022, 12:30 WIB
Lidah buaya mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan.
Lidah buaya mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan. /PIXABAY/endriqstudio

Baca Juga: Arti Kupu-kupu Masuk ke Dalam Rumah Pada Siang Hari Menurut Primbon Jawa: Akan Terjadi Hal Ini

Mineral: Aloe vera mengandung mineral yang cukup lengkap, seperti kalsium, sodium, magnesium, kromium, selenium, zinc, dan potassium mangan.

Antioksidan: Antioksidan dalam aloe vera terbilang tinggi. Hal ini membuat lidah buaya bisa melindungi kulit dari sinar UV.

Antiinflamasi: Enzim dalam aloe vera yang disebut Bradykinase berfungsi sebagai zat antiinflamasi. Fungsi antiinflamasi dalam aloe vera semakin diperkuat dengan kandungan asam lemak, asam salisilat, dan hormon auksin dan giberelin yang dimilikinya.

Baca Juga: Kupu-kupu yang Masuk Rumah dan Hinggap di Pakaian atau Kursi Ini Dia Artinya Dalam Primbon Jawa

Khasiat dan Manfaat Lidah Buaya

Mencegah Tanda Penuaan

Seiring bertambahnya usia, garis-garis halus dan kerutan akan mudah muncul. Hal ini juga disebabkan kondisi kulit yang mulai kehilangan kelembapan serta elastisitasnya.

Tetapi, Anda bisa mencegah tanda penuaan sejak dini dengan menggunakan aloe vera.

Kemampuan aloe vera untuk melembapkan sekaligus membantu mengangkat sel kulit mati dipercaya dapat mencegah tanda penuaan.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: lifebuoy.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah