5 Ciri-ciri Mata Minus yang Perlu Diketahui dan Diwaspadai, Jangan Sampai Terlambat Untuk Mengetahuinya

- 11 Agustus 2022, 22:50 WIB
5 Ciri-ciri Mata Minus yang Perlu Diketahui dan Diwaspadai, Jangan Sampai Terlambat Untuk Mengetahuinya
5 Ciri-ciri Mata Minus yang Perlu Diketahui dan Diwaspadai, Jangan Sampai Terlambat Untuk Mengetahuinya /Pixabay/ Ksenia Chernaya

Selain kesulitan melihat dari jarak jauh, terdapat juga ciri-ciri mata minus lainnya, tanda-tanda mata minus bisa mulai muncul dari usia anak-anak.

Tanda-tanda miopi atau rabun jauh ini umumnya bisa mulai muncul ketika anda berumur 6-14 tahun.

Baca Juga: Naskah Khutbah Jumat Singkat Terbaru Tentang Kemerdekaan Menjelang HUT RI, Cara Kita Mengisi Kemerdekaan

Menurut Boston Children Hospital, 20% dari anak-anak usia 6-14 tahun sudah bisa mulai mengalami mata minus.

Tetapi umumnya setiap orang dari segala umur sebenarnya tetap bisa mengalami gejala mata minus ini.

Berikut adalah ciri-ciri mata minus yang perlu anda ketahui dan waspadai.

1. Pandangan buram saat melihat benda-benda yang jaraknya jauh

2. Harus menyipitkan mata atau menutup sebagian kelopak mata untuk objek yang jauh dengan jelas

Baca Juga: Beberapa Bahan Alami yang Bisa Dijadikan Obat Sakit Kepala, Tanpa Pergi Kedokter, Cukup Kedapur Saja

3. Mata terasa perih dan lelah ketika memandang sesuatu terlalu lama

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah