9 Manfaat Terapi Ikan Untuk Kesehatan Tubuh, Serta Jenis Ikan Khusus Untuk Terapi, Bisa Cegah Panu Hlo!

- 28 Agustus 2022, 16:00 WIB
Terapi ikan di Embung Matras, Yogyakarta
Terapi ikan di Embung Matras, Yogyakarta /Gideon

Walaupun hanya dilakukan maksimal 15 menit, tak ayal orang yang sudah melakukan terapi akan lebih rileks serta tenang.

3. Menghilangkan Sel Kulit Mati

Berikutnya, pengobatan alami ini bisa menghilangkan sel-sel kulit mati, khususnya di area kaki.

Lakukan terapi ini jika kakimu ingin terlihat bersih dan sehat, ya.

4. Pengobatan Psoriasis Alami

Salah satu jenis ikan terapi, Garra Rufa ternyata sudah biasa digunakan dalam pengobatan ichthyotherapy.

Baca Juga: KELAPA MUDA: Selain Rasanya Menyegarkan, Buah Kelapa Memiliki Manfaat Untuk Menjaga Kesehatan Jantung

Terapi ini dilakukan untuk penderita masalah kulit psoriasis.

Psoriasis adalah suatu kondisi di mana bagian kulit menebal, merah, dan bersisik.

5. Menghilangkan Bakteri

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: 99.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah