Ini 8 Tips Mudik 2024 Bersama Keluarga Nyaman dan Aman dengan Pesawat

- 30 Maret 2024, 13:56 WIB
Ilustrasi pesawat terbang
Ilustrasi pesawat terbang /Pixabay/

Portal Pati - Tradisi mudik lebaran memang ada disetiap tahunnya. Ini dia tips mudik dengan pesawat agar perjalanan tetap nyaman dan aman!

Menjelang Hari Raya Idul Fitri 2024, ada satu ritual atau agenda wajib yang dinantikan banyak orang yaitu mudik.

Karena jumlah orang yang mudik banyak, hal ini tentunya berakibat ke jumlah volume kendaraan berlebih sehingga menyebabkan kemacetan.

Baca Juga: LAKUKAN! Ini 8 Tips Aman Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran 2024

Kenyamanan dan keamanan sering jadi hal utama yang dipikirkan saat ingin pulang ke kampung halaman.

Berbagai transportasi digunakan oleh masyarakat untuk mudik salah satunya adalah dengan pesawat.

Ramainya penumpang kadang membuat kita mengeluh tentang kenyamanan di dalam pesawat ataupun sebelum berangkat ke bandara. Untuk itu, kamu perlu perhatikan beberapa hal!

Baca Juga: Tips Mengatur Keuangan Saat Mudik 2024 agar Kantong Nggak Kering

Tips Mudik dengan Pesawat

Berbondong-bondong pulang kampung menggunakan pesawat, jangan lupa untuk memikirkan kenyamanan dan keamanannya.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x