Apa Arti Hari Jumat Menurut Islam? Inilah Keistimewaan dan Keutamaan Hari Jum'at yang dijuluki Penghulu Hari

- 10 Juni 2022, 07:06 WIB
Apa Arti Hari Jumat Menurut Islam? Inilah Keistimewaan dan Keutamaan Hari Jum'at yang dijuluki Penghulu Hari
Apa Arti Hari Jumat Menurut Islam? Inilah Keistimewaan dan Keutamaan Hari Jum'at yang dijuluki Penghulu Hari /Kustawa Esye/

Portal Pati - Diantara ke-7 hari tersebut, ada satu hari yang di agungkan dalam Islam, yakni hari Jumat.

Sebagaimana yang disabdakan Rasulullah saw: “Hari ini adalah hari besar yang Allah tetapkan bagi umat Islam …” (HR. Ibnu Majah). Tentang kebesaran hari Jumat ini Paling sedikit didasarkan pada alasan-alasan berikut ini:

Satu-satunya nama hari yang dijadikan nama surat dalam Al-Qur’an adalah Jumat, yakni surat al-Jumu’ah surat ke 62 dalam Al Qur'an yang terdiri atas: 11 ayat, 180 kata, dan 748 huruf.

Baca Juga: Film Pengabdi Setan 2 Kapan Tayang? Ini Jadwal Tayang, Sinopsis Terbaru Terlengkap Resmi

Di luar Jumat, tidak ada hari lain yang dijadikan nama surat dalam Al-Qur’an. Bahkan pada umumnya disebutkan pun tidak dalam Al-Qur’an.

Berbeda dengan enam hari lainnya yang diposisikan sebagai ‘anggota-anggota’ hari, Jumat dijuluki sebagai penghulu atau pemimpin hari. Gelar sayyid al-usbû’ (Pemimpin Minggu) atau saayid al-ayyâm (penghulu hari).

Pada hari Jumat ada Shalat yang namanya sesuai dengan nama harinya, shalat tersebut wajib dilaksanakan secara berjamaah.

Baca Juga: PDF Soal PAT UKK Bahasa Jerman Kelas 10 SMA SMK Semester 2 K13, Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2022

Pensyariatan pelaksanaan shalat Jumat harus dilakukan secara berjamaah, dipastikan memiliki nilai-nilai positif tersendiri.

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x