APAKAH Ibu Hamil dan Menyusui Boleh Tidak Puasa Ramadhan? Simak Penjelasan Medis Lengkap Cara Mengganti Puasa

- 29 Februari 2024, 09:30 WIB
Ilustrasi ibu hamil.
Ilustrasi ibu hamil. /Pixabay/fezailc/

Portal Pati - Apakah ibu hamil dan menyusui boleh tidak puasa Ramadhan? simak penjelasan medis lengkap cara mengganti puasa.

Banyak timbul pertanyaan saat menjelang puasa Ramadhan, apakah ibu hamil dan menyusui boleh puasa atau tidak.

Mengingat kondisi dan keadaan ibu yang sedang mengandung atau menyusui anak, yang membutuhkan kondisi tubuh dan jiwa yang sehat dan baik.

Baca Juga: Waktu Terbaik Untuk Olahraga Saat Puasa Ramadhan, Apakah Siang atau Sore? Simak Tips Berikut!

Berbicara tentang puasa memang hukumnya wajib bagi umat muslim diseluruh dunia, namun ada keringanan dan pengkhususan bagi ibu hamil dan menyusui.

Mari dibahas dengan lengkap dan detail dalam artikel ini, perhatikan dengan baik dan cermati.

Dikutip dari keterangan dr.M. Fajar Eka Putra dalam tulisan herminahospitals, memberikan penjelasan tentang ibu hamil apakah boleh puasa.

Dalam keterangan informasi yang ada bahwa, ibu hamil boleh puasa selama kondisi dan keadaan ibu hamil dinyatakan sehat.

Ketika sahur dan berbuka harus memenuhi nutrisi yang baik dan tepat saat melakukan ibadah puasa.

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x