Bisa Jauhkan Diri dari Santet dan Sihir, Inilah Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW Beserta Artinya

- 20 Mei 2024, 05:35 WIB
Ilustrasi, tanda-tanda rumah di serang santet.
Ilustrasi, tanda-tanda rumah di serang santet. /Pixabay/Ann_Milovidova//

Portal Pati - Ada banyak hal di dunia yang bisa terjadi tanpa kita duga, misalnya saja soal santet dan sihir.

Terlepas dari percaya atau tidak, hingga saat ini kita masih sering mendengar cerita mengenai santet dan sihir.

Sebagai umat beragama, kita tidak diperbolehkan untuk mempelajari atau melakukan santet dan sihir.

Baca Juga: Bicara di Depan Umum Jadi Ketakutan Banyak Orang, Persiapkan Diri dengan Membaca Doa Ini Agar Tak Gugup

Bagaimana tidak, santet dan sihir termasuk pada perbuatan buruk yang sangat dibenci oleh Allah.

Bukan hanya itu, siapapun yang memilih untuk menggunakan sihir dan santet akan mendapatkan kerugian yang sangat besar.

Hal tersebut telah dijelaskan dalam firman Allah yaitu surat al-Baqarah ayat 102.

"... Mereka tidak akan dapat mencelakakan seseorang dengan sihirnya kecuali dengan izin Allah. Mereka mempelajari sesuatu yang mencelakakan, dan tidak memberi manfaat kepada mereka. Dan sungguh, mereka sudah tahu, Barang siapa membeli (menggunakan sihir) itu, niscaya tidak akan mendapat keuntungan di akhirat. Dan sungguh, sangatlah buruk perbuatan mereka yang menjual dirinya dengan sihir, sekiranya mereka tahu."

Berikut doa untuk menangkal santet dan sihir adalah sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah