Apa yang Dimaksud dengan Doxing? Ketahui Arti Doxing, Tujuan, Bahaya dan Cara Mencegahnya

- 28 September 2023, 00:50 WIB
Ilustrasi mencegah doxing
Ilustrasi mencegah doxing /Freepik-jcomp/

Jika dilanggar, korban bisa melaporkan ke pihak berwajib untuk diproses hukum.

Baca Juga: Biodata dan Profil Derby Romero: Umur, Agama, Keluarga dan Karir Pemeran Sadam di Film Petualangan Sherina 2

Tujuan Orang Melakukan Doxing

Dibalik tindakan doxing yang dilakukan, pasti ada maksud dan tujuan yang ingin dicapai.

Berikut beberapa tujuan orang melakukan doxing:

Pencemaran nama baik

Doxing dengan murah merusak nama baik seseorang dengan mudah dan cepat.

Caranya dengan membagikan informasi sensitif seseorang ke publik, kemudian publik akan meresponnya sehingga nama baik korban tercemar.

Biasanya doxing seperti ini menyerang kepada para publik figur, influencer, politikus dan lainnya.

Baca Juga: Apa itu Kredit Karbon? Ketahui Bursa Karbon Indonesia dan Perdagangan Karbon Usai Diresmikan Presiden Jokowi

Intimidasi

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah