6 Destinasi Wisata Alam di Pati Cocok Dikunjungi Saat Liburan Hari Raya Lebaran Idul Fitri Bersama Keluarga

- 28 April 2022, 06:35 WIB
Keindahan Waduk Seloromo Gembong Pati, Cocok Untuk Spot Foto dan Liburan Bersama Pasangan atau Keluarga
Keindahan Waduk Seloromo Gembong Pati, Cocok Untuk Spot Foto dan Liburan Bersama Pasangan atau Keluarga /spotfotowadukseloromo

Baca Juga: Berikut Amalan Hari Raya Idul Fitri 1443 H Bulan Ramadhan 2022 Pilihan Terbaik Cocok Untuk Digunakan

Di sana disuguhkan area bersantai seperti gazebo-gazebo kecil untuk menikmati suasana pantai.

Tak hanya itu, Anda juga dapat mengexplore keindahan hutan mangrove. Hutan mangrove yang luasnya sekitar 12 hektare tersebut, menjadi ciri khas dari Pantai Kertomulyo.

Bahkan, bisa diakui hutan mangrove kini menjadi wisata edukasi bagi para pelajar di Kabupaten Pati.

Baca Juga: Penuh Makna, Berikut Puisi Hari Raya Idul Fitri 1443 H Bulan Ramadhan 2022, Peringati Hari Kemenangan

Banyak kalangan pelajar yang berkunjung untuk melaksanakan kegiatan, misalnya, tanam mangrove.

Selain hutan mangrove, pengunjung juga disuguhkan spot foto yang menarik dan instagramable. Cocok bagi remaja-remaja yang ingin hunting foto di area pantai.

Mengenai biaya masuknya, dikenakan tarif parkir Rp2.000 untuk sepeda, Rp5.000 untuk motor, dan Rp 10.000 untuk mobil.

Bagi kalian yang tertarik untuk berkunjung ke Pantai Kertomulyo, untuk lokasinya klik link berikut ini: https://goo.gl/maps/y5tMsfkT42ewZ9ac7

Baca Juga: Jadwal Operasional Bank BRI Lebaran 2022! Bank BRI Tutup Tanggal Berapa Sebelum Lebaran? Ulasan Lengkap Disini

4. Hutan Pinus Pangonan

Hutan Pinus Pangonan menjadi salah satu wisata alam di Pati yang memberikan suasana sejuk dan mendamaikan.

Area hutan yang sangat cocok dijadikan tempat refreshing ketika sedang jenuh dengan aktivitas sehari-hari.

Hutan pinus Pangonan terletak di Dukuh Pangonan, Desa Gunungsari, Kecamatan Tlogowungu, Kabupaten Pati. Jarak tempuh dari Kota Pati sekitar 26 km.

Baca Juga: Kumpulan Teks Puisi Hari Raya Idul Fitri 1443 H Bulan Ramadhan 2022, yang Bisa Kamu Pakai dan Rayakan

Hutan pinus Pangonan menyuguhkan pesona alam yang menawan dengan banyaknya pohon pinus. Banyak spot foto instagramable dengan keindahan pinus yang luar biasa.

Tak hanya itu, banyak fasilitas menarik lain yang menemani liburan Anda, yaitu, wahanan permainan, area outbond, gazebo, warun makan, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Link Live Streaming Sidang Isbat 1 Syawal 1443 H Kemenag, Lebaran 2022 Jatuh Pada 2 Mei? Benarkah?

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah