Kesehatan Sistem Pernafasan Terganggu? Simak 8 Cara Cegah Penyakit Asma Kambuh, Karena Asma Tak Kenal Usia

- 1 Juli 2022, 04:30 WIB
Ilustrasi penyakit asma.
Ilustrasi penyakit asma. /Pixabay/ OpenClipart-Vectors

Bahkan, pada beberapa kasus kematian, ditemukan sejumlah catatan bahwa asmalah yang menjadi penyebab hilangnya nyawa seseorang.

Penyakit yang terjadi di dalam saluran pernapasan ini memiliki gejala-gejala tertentu, seperti batuk, peradangan, nyeri dada, sesak napas, dan lain-lain.

Baca Juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Dermaga Biru Maulana Ardiansyah Cocok Untuk Pemula

Bermacam kondisi pun berisiko memicu penyakit asma. Cuaca ekstrem dan polusi merupakan dua di antaranya.

Akan tetapi, penyakit asma dapat dicegah.

Dengan melakukan beberapa cara pencegahan, agar bisa menikmati hidup yang lebih aman dari penyakit asma.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu Ikan Besar Menurut Islam dan Psikologi, Dapat Mengendalikan Situasi yang Buruk

Berikut adalah cara mencegah salah satu gangguan Sistem pernafasan yaitu penyakit asma, yang sangat mempengaruhi kesehatan, antara lain:

Cara Mencegah Asma Kambuh

1. Cermati Penyebab Asma

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: Tokopedia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah