Jangan Salah Paham, Apa Arti Marhaban? Ustadz Adi Hidayat: Bukan Selamat Datang, Berikut Keterangan UAH

- 31 Maret 2022, 13:57 WIB
Ustadz Adi Hidayat.*
Ustadz Adi Hidayat.* /Youtube /adihidayatofficial

"Ketika datang kemudian diucapkan Marhaban. Marhaban itu asalnya bukan selamat datang, bukan," ungkap Ustadz Adi Hidayat.

"Maksudnya saya sudah meluaskan tempat dan keadaan diri saya, silahkan senyamannya. Silahkan masuk. Silahkan bersikap apapun yang Anda inginkan," jelas Ustadz Adi Hidayat mengungkapkan makna dari Marhaban.

Begitu juga makna tarhib yang setiap kali Ramadhan tentu kita sering mendengar adanya tarhib Ramadhan.

Baca Juga: Contoh Teks Khutbah Jumat: Intropeksi Diri Agar Tak Lupa Diri 25 Maret 2022, Singkat Paling Dicari Terbaru

Tarhib disebut sebagai usaha persiapkan diri dengan melapangkan serta meluaskan hati untuk menyambut Ramadhan.

"Kenapa ini penting? karena ada orang-orang yang ketika akan datang Ramadhan itu, hatinya belum siap, belum lapang, belum luas," pungkas Ustadz Adi Hidayat.***

Halaman:

Editor: Mohammad Zaenul Fikron

Sumber: Youtube Kajian Rohani Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah