Contoh Teks Ceramah Pendek Tema Malam Nuzulul Quran 2022 Materi 'Menyambut Turunnya Al Quran'

- 18 April 2022, 16:30 WIB
Ustadz Ishak Farid memberikan ceramah kultum di Masjid Pondok Jati Indah Indihiang Kota Tasikmalaya.*
Ustadz Ishak Farid memberikan ceramah kultum di Masjid Pondok Jati Indah Indihiang Kota Tasikmalaya.* /kabar-priangan.com/Zulkarnain/

Di dalamnya ada penjelasan-penjelasan terhadap petunjuk tadi, bukan hanya petunjuk. tetapi di dalamnya juga ada ”بَيِّنَٰت” (penjelasan penjelasan terhadap petunjuk tadi).

Berarti dia adalah Al Quran yang jelas dipahami dan orang yang berpegang teguh dengan Al Quran, dia akan mendapatkan petunjuk, dan dengan dia mendapat petunjuk, maka dia akan selamat di dunia dan juga di akhirat.

Mengapa bulan Ramadhan termasuk bulan yang istimewa ?

Baca Juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Wait a Minute! Single dari Willow Smith, Lagu Trending TikTok

"وَٱلْفُرْقَان" (dan dia adalah pembeda, yaitu Al Quran adalah pembeda antara yang haq dengan yang bathil). Yang benar adalah apa yang ditunjukkan oleh Al Quran, dan yang bathil adalah yang tidak sesuai dengan Al Quran.

Maka ini menunjukkan tentang agungnya bulan Ramadhan, Allah memilih bulan Ramadhan di antara 12 bulan untuk menurunkan Al Quranul karim. Dan setiap sesuatu yang berhubungan dengan Al Quran, maka Allah Subhanahu Wa Ta’ala akan menjadikan dia yang terbaik.

Bulan Ramadhan karena di situ diturunkan Al Quran, maka dia adalah sayyidus syuhur (pembukanya bulan-bulan). Nabi Muhammad shallallahu ‘alayhi wa sallam diturunkan kepada beliau Al Quran, maka beliau adalah sayyidun naas. Afdhalul anbiya’ wal mursalin.

Baca Juga: Amalan Teristimewa Bulan Ramadhan 1443 H Sahabat Rasul Juga Lakukan Ini, Ustadz Adi Hidayat Jelaskan Hal Itu!

Jibril ‘alaihissalam karena beliau, dialah yang membawa Al Quran, menyampaikan wahyu kepada Nabi, maka beliau adalah sayyidul malaikah. Thayyib, dan mekkah yang diturunkan pertama kali Al Quran di sana, maka dia adalah afdhalu al biqa’. Tanah yang paling mulia di permukaan bumi adalah tanah haram mekkah.

Dan setiap orang yang dia mempelajari Al Quran, dan mengajarkan Al Quran, maka dia adalah sebaik-baik manusia.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: ngaji.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah