7 Wisata Religi di Kabupaten Pati, Makam Mbah Ahmad Muttamakin Paling Sering Dikunjungi

- 23 Desember 2021, 21:11 WIB
7 Wisata Religi di Kabupaten Pati, Makam Mbah Ahmad Muttamakin Paling Sering Dikunjungi
7 Wisata Religi di Kabupaten Pati, Makam Mbah Ahmad Muttamakin Paling Sering Dikunjungi /Instagram@patisakpore

Dari sini pula, tokoh besar hingga pahlawan nasional seperti Sultan Agung berasal dari keturunan atau trah Ngerang.

Baca Juga: Menjadi Pemeran Utama Film dengan Genre Drama Musikal Keluarga, Ini Dia Biodata Ariel Tatum

2. Syeh Jangkung

Syeh Jangkung atau Saridin dikenal sebagai wali nyentrik yang saat ini makamnya berada di Desa Landoh, Kecamatan Kayen.

Sejumlah tokoh spiritual mengatakan, nama asli dari Saridin sebetulnya Syarifuddin yang seorang wali disegani.

Saridin merupakan murid Kanjeng Sunan Kalijaga. Makam syeh Jangkung acapkali dikunjung wisatawan dari berbagai wilayah, baik dari Jawa Tengah, Jawa Barat, Jawa Timur, Sumatera, bahkan dari Negara Malaysia, dan Singapura.

Ada juga yang berpendapat bahwa makam Saridin sesungguhnya berada di sebuah kampung di Pati bagian selatan bernama Lemah Bang.

Baca Juga: Apa yang Akan Terjadi Ketika Ikut Challenge Menulis Angka 690452 di Tangan? Ini Dia Penjelasannya

3. Sunan Prawoto

Makamnya terletak di Desa Prawoto, Kecamatan Sukolilo. Masyarakat yakin bahwa Sunan Prawoto alias Raden Bagus Hadi Mukmin meninggal di sini.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah