Minat Investasi Saham Naik di Tahun 2022, Jangan Sampai Ketinggalan Caranya!

- 11 Januari 2022, 17:06 WIB
Minat Investasi Saham Naik di Tahun 2022, Jangan Sampai Ketinggalan Caranya!
Minat Investasi Saham Naik di Tahun 2022, Jangan Sampai Ketinggalan Caranya! /

Untuk memilih sahamnya, anda bisa menggunakan aplikasi milik sekuritas. Namun, sebelum memutuskan membeli saham dari sebuah perusahaan, pastikan Anda telah membaca laporan keuangan dan hal-hal lainnya yang berhubungan dengan kinerja perusahaan tersebut.

Saham yang digunakan untuk investasi jangka panjang harus dipikirkan dengan baik.

Belilah saham yang secara historisnya memilikin track recod (rekam jejak) yang progresif, jangan pilih perusahan yang stagnan dari tahun ke tahun karena itu akan berdampak dengan hasil investasi kita.

Baca Juga: Mengenal Jared Halley , YouTuber Asal Amerika yang Suka Cover Lagu Versi Acapella

4. Pantau Pasar Setelah melakukan tahapan cara beli saham,

selanjutnya Anda bisa memantau kondisi pasar dari waktu ke waktu, tidak perlu mengecek portofolio setiap hari, tapi cukup pantau saja dari sosial media atau media lain yang memang mengulas harga saham setiap harinya.

Anda dapat menambah saham yang dimiliki dengan membelinya saat nilai pasar sedang turun, agar bisa mendapatkan keuntungan yang besar di kemudian hari.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah