Di Era Revolusi Industri 4.0, Inilah 6 Pekerjaan yang Banyak Dicari Dimasa Depan dan Menjanjikan

- 29 Juni 2022, 19:00 WIB
Di Era Revolusi Industri 4.0, Inilah 6 Pekerjaan yang Banyak Dicari Dimasa Depan dan Menjanjikan
Di Era Revolusi Industri 4.0, Inilah 6 Pekerjaan yang Banyak Dicari Dimasa Depan dan Menjanjikan /Pexels / Fauxels./

Konten yang dibuat oleh Content Creator bisa macam-macam, bisa foto, video, podcast, tulisan, digital art, dan lainnya. Konten-nya bisa dibagikan melalui media sosial yang sesuai. Bisa YouTube, Twitter, TikTok, Instagram, Facebook, atau blog.

Baca Juga: Pemula Wajib Tahu, Berikut 5 Jenis Minuman Kopi yang Populer Dikalangan Pecinta Kopi

Data analisis

Data analyst adalah seseorang yang bertanggung jawab untuk melakukan analisis dan riset data (data analytics) dengan menggunakan tools tertentu.

Di dunia bisnis, data analyst melakukan riset untuk kepentingan marketing atau pengembangan produk, dimana mereka melihat aktivitas target pasar di internet.

Bisa dari apa yang sering target pasar cari di mesin pencarian dan media sosial.

Baca Juga: Nama Bayi Laki - laki Modern Lahir Bulan Juli, Terbaru Bagus dan Memiliki Makna yang Islami

Big data spesialis

Dilansir dari cakrawalaraflessia.com, Big data spesialis adalah profesi yang bertugas memproses data yang volumenya sangat besar yang tumbuh secara eksponensial seiring berjalannya waktu.

Digital marketing

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah