Apa Saja Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Kita? Bisa Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol

- 28 Agustus 2022, 17:17 WIB
Apa Saja Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Kita? Bisa Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol
Apa Saja Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Kita? Bisa Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol /Pixabay

Sifat anti-inflamasi dan antioksidannya juga dapat membantu dalam penurunan tekanan darah.

Baca Juga: Primbon: Tafsir Mimpi Ibu Meninggal Menurut Primbon Jawa Apakah Pertanda Baik Atau Buruk?

Menjaga Kesehatan Otak

Dengan memakan bawang putih mampu mengurangi peradangan otak yang disebabkan oleh stres oksidatif.

Bawang putih dapat membantu mencegah peradangan yang dapat merusak memori dan memperburuk fungsi otak dari waktu ke waktu.

Menurunkan Kadar Gula Darah

Memakan bawang putih mentah dapat membantu mengurangi kadar gula darah, serta mengurangi risiko aterosklerosis.

Karbohidrat cenderung dimetabolisme dengan sangat cepat dan menyebabkan kadar gula darah meningkat.

Makan bawang putih mentah memastikan bahwa karbohidrat dimetabolisme dalam kecepatan teratur.

Baca Juga: Jenis Ikan yang Digunakan Untuk Terapi Ikan? Kenapa Harus Khusus, Berikut Penjelasan Selengkapnya

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah