Ini 9 Manfaat Minum Air Jahe Sebelum Tidur yang Menyehatkan

- 30 Mei 2024, 08:46 WIB
Jahe telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional sebagai ramuan untuk menjaga kesehatan. Kandungan senyawa aktifnya, seperti gingerol dan zingeron, diketahui memiliki efek positif pada kesehatan jantung dan dapat membantu menurunkan kadar kolesterol.
Jahe telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional sebagai ramuan untuk menjaga kesehatan. Kandungan senyawa aktifnya, seperti gingerol dan zingeron, diketahui memiliki efek positif pada kesehatan jantung dan dapat membantu menurunkan kadar kolesterol. /Pixabay/

Meski demikian, untuk merasakan manfaat jahe ini, perlu didukung dengan menjaga pola makan sehat rendah lemak jahat dan kolesterol. Selain itu, rutin berolahraga juga diperlukan agar sirkulasi darah lancar. Maka dari itu, mengonsumsi jahe dan menjalani gaya hidup sehat mampu menjaga fungsi jantung dan cegah penyakit tersebut.

8. Membuat Badan Lebih Segar saat Bangun Tidur

Mengonsumsi air jahe beberapa jam sebelum tidur bisa membuat tubuh lebih segar saat bangun tidur di pagi hari. Sensasi hangat alami dari jahe memberi kenyamanan saat istirahat sehingga kualitas tidur lebih baik.

Selain itu, senyawa dalam jahe juga dapat membantu merelaksasikan otot dan meningkatkan sirkulasi darah, sehingga Anda bisa tidur dengan nyenyak. Meski mungkin awalnya belum terbiasa, namun efek dari jahe ini akan segera terasa jika Anda rutin mengonsumsinya sebelum tidur malam.

9. Menjaga Kesehatan Saluran Pernapasan

Salah satu manfaat minum air jahe sebelum tidur adalah dapat menjaga kesehatan saluran pernapasan. Kandungan alami dalam jahe yang bersifat anti-inflamasi, antivirus, dan antibakteri diketahui bermanfaat meredakan gangguan pada tenggorokan dan hidung, seperti pilek, batuk, flu, serta gangguan pernapasan.

Sensasi hangat jahe juga diketahui dapat membantu mencairkan lendir di saluran pernapasan. Jadi, dapat dikatakan minum air jahe sebelum tidur mampu membantu dalam mengatasi gangguan pernapasan agar lebih cepat mereda.

Itulah beberapa manfaat air jahe sebelum tidur yang bisa Anda dapatkan. Mulai dari membantu menurunkan berat badan, mengatasi masalah pencernaan, hingga menjaga kesehatan jantung.

***

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah