Resep Bubur Kacang Hijau Spesial: Nikmatnya dengan Tambahan Kelapa Muda

- 13 Juni 2024, 05:25 WIB
Resep bubur kacang ijo
Resep bubur kacang ijo /Instagram @rondut.

Portal Pati - Bubur kacang hijau merupakan salah satu kuliner khas Indonesia yang sudah dikenal sejak lama.

Makanan yang satu ini sering dihidangkan sebagai camilan atau disantap sebagai hidangan penutup.

Kini Anda bisa menyajikan bubur kacang hijau dengan sentuhan spesial, yaitu dengan menambahkan potongan kelapa muda, sehingga rasa dan tekstur bubur semakin lezat.

Ingin tahu bagaimana cara membuat bubur kacang hijau spesial tersebut? Simak resepnya di bawah ini.

Baca Juga: Resep Tahu Goreng Gimbal Udang: Kuliner Nusantara yang Menggoda Selera

Bahan-bahan:

- 200 gram kacang hijau

- 100 gram gula merah, sisir halus

- 1 liter air

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah