4 Ciri Hewan yang Tidak Boleh Disembelih Menurut Ustadz Adi Hidayat, Nomor 4 Jarang Diketahui

- 7 Juli 2022, 05:00 WIB
4 Ciri Hewan yang Tidak Boleh Disembelih Menurut Ustadz Adi Hidayat, Nomor 4 Jarang Diketahui
4 Ciri Hewan yang Tidak Boleh Disembelih Menurut Ustadz Adi Hidayat, Nomor 4 Jarang Diketahui /Dok PRMN/

Di antaranya dengan memperhatikan ciri hewan yang tidak bisa disembelih. Sebagaimana dilansir PortalPati.com dari kanal YouTube Audio Dakwah pada 11 Agustus 2019, berikut penjelasan Ustadz Adi Hidayat.

Mengenai hal ini, Ustadz Adi Hidayat menekankan bahwa tidak bisa sembarangan dalam memilih hewan kurban.

Baca Juga: One Piece Chapter 1054: Aliansi Terjadi Antara Luffy, Buggy dan Shanks Untuk Melawan Kurohige, Simak Spoiler

“Ada tiga sampai empat cacat yang tidak boleh hewan itu dipilih jika ada cacat yang dimaksud. Ada yang ditolerir, ada yang tidak boleh sama sekali,” kata Ustadz Adi Hidayat.

Pertama jika hewan tersebut buta permanen itu tidak boleh. Adapun untuk mengetahui hewan tersebut buta bisa dilihat secara langsung.

Kedua kakinya pincang permanen atau cacat permanen. Begitupun dengan hewan yang pincang, ini terlihat jelas.

Baca Juga: One Piece Chapter 1054: Aliansi Terjadi Antara Luffy, Buggy dan Shanks Untuk Melawan Kurohige, Simak Spoiler

Ketiga yang tidak berisi atau yang kurus. Kiranya tidak memilih hewan yang tidak berisi untuk dijadikan hewan kurban.

Kemudian yang cacat dari sebagian kulit ke tanduknya. Sebagaimana yang dijelaskan oleh Ustadz Adi Hidayat walaupun kelihatannya sedikit, tapi ini makruh.

“Keempat ini memang masih sedikit bisa ditolerir, tapi sebagian ulama juga tidak menganggap itu baik bahkan termasuk makruh,” kata Ustadz Adi Hidayat.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah