Tahukah Anda! Puasa Punya Manfaat Bagi Kesehatan Fisik dan Mental, Apa Saja Manfaatnya? Simak Penjelasannya

- 29 Maret 2023, 19:53 WIB
Ilustrasi -  ciri anak tidak kuat mental
Ilustrasi - ciri anak tidak kuat mental /pixabay

Meski harus mengurangi konsumsi makanan dan minuman, nyatanya berpuasa bisa membuat daya tahan tubuh meningkat.

Ketika kita sedang berpuasa, kita akan membutuhkan energi untuk tetap bertenaga.

Untuk itulah, kita pun akan fokus menerapkan pola hidup sehat dengan makanan bergizi dan vitamin, yang bermanfaat untuk meningkatkan imunitas.

6. Membuat tenang hati dan pikiran

Jika tadi kita sudah membahas manfaat puasa untuk tubuh secara fisik, kali ini kita akan membahas manfaat puasa bagi kesehatan mental.

Lewat puasa, kita akan lebih belajar bagaimana cara mengontrol diri dan emosi. Inilah yang akhirnya membuat kita lebih memilih untuk beramal dan beribadah.

Tidak heran bila pikiran dan hati kita pun akan lebih tenang dan damai.

Baca Juga: Teks Takbiran Idul Fitri 1444 H Versi Pendek dan Panjang, Lengkap Arab Latin dan Artinya

7. Menghilangkan kecanduan

Puasa juga mengajarkan kita untuk mengontrol dan menahan berbagai kemauan jasmani dan rohani.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x