Update! Cara-Cara Jitu Mengusir Cicak dari Rumah dengan Bahan Sederhana

- 30 Januari 2024, 06:15 WIB
Ilustrasi cicak - Berikut ini merupakan beberapa fakta soal cicak yang perlu diketahui, termasuk bisa membawa bakteri Salmonella pada makanan.
Ilustrasi cicak - Berikut ini merupakan beberapa fakta soal cicak yang perlu diketahui, termasuk bisa membawa bakteri Salmonella pada makanan. /Pixabay/jeh6

Kamper atau kapur barus

Kamper atau kapur barus tidak hanya berguna untuk penghilang bau di lemari atau kamar mandir saja, tetapi bisa digunakan sebagai antihama, termasuk efektif untuk membasmi cicak. 

Sama seperti bawang, aroma kamper yang tajam sangat dibenci cicak. Anda dapat meletakkan beberapa butir kamper atau kapur barus ke ujung lemari, sudut pintu, atau kolong lemari dapur.

Jika Anda ingin menggunakan cara ini untuk mengusir cicak, pastikan kapur barus jauh dari jangkauan anak-anak.

 

Menjaga kebersihan rumah

Cara selanjutnya untuk mengusir cicak dari rumah adalah menjaga kebersihan rumah. 

Anda bisa memulai dengan tidak pernah membiarkan sampah di dalam rumah menumpuk. Cek kembali setiap celah lubang di rumah, pastikan ditutup rapat.

Jika ada sisa makanan basi segera buang dan tidak dibiarkan begitu saja, jaga makanan di rumah selalu tertutup rapat

***

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah