Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri, Istri, Anak Laki-laki dan Anak Perempuan

- 2 April 2024, 00:36 WIB
Memahami Niat Zakat Fitrah: Sebuah panduan untuk mengeluarkan zakat dengan niat yang benar untuk diri sendiri, keluarga, dan orang lain.
Memahami Niat Zakat Fitrah: Sebuah panduan untuk mengeluarkan zakat dengan niat yang benar untuk diri sendiri, keluarga, dan orang lain. /

Nawaitu an ukhrija zakaatal fithri ‘an (…) fardhan lillaahi ta’aalaa

Artinya: Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta’ala

Doa Zakat Fitrah

Untuk kamu yang membayar zakat fitrah, setelah membaca niat maka disarankan untuk membaca pula doa zakat fitrah untuk diri sendiri maupun keluarga. Selain itu, seorang penerima zakat fitrah tentu juga wajib membaca doa. Doanya tentu berisi hal-hal baik untuk si pemberi zakat.

1. Doa Membayar Zakat Fitrah

Berikut ini doa yang bisa dipanjatkan setelah membayar zakat:

رَبَّنَا تَقَبَّلْ مِنَّا ۗ اِنَّكَ اَنْتَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ

Rabbanaa taqabbal minnaa, innaka antas samii’ul ‘aliim

Artinya: Ya Tuhan kami, terimalah (amal) dari kami. Sungguh, Engkaulah Yang Maha Mendengar, Maha Mengetahui, (QS. Al-Baqarah [2]: 127).

2. Doa Menerima Zakat Fitrah

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah